5 Aplikasi Musik Android Populer

5 Aplikasi Musik Android Populer

Musik sudah menjadi kebutuhan sehari-hari kita, karena dengan musik bisa mengungkapkan hati kita dan bersifat menenangkan, Yup betul sekali..sepertinya kita tidak bisa jauh dari musik. Kali ini saya akan membahas beberapa aplikasi musik pilhan yang paling populer dan banya kdiminati oleh beberapa pengguna android di dunia, semua aplikasi ini saya pastikan gratis.

Sebenarnya ada yang beberapa berbayar, namun jika anda hanya sekedar ingin mencoba dan ingin mengupgrade ke versi berbayar ya silahkan saja,hihi.. beberapa aplikasi ini saya survey dan coba pada beberapa perangkat android dengan hasil yang cukup memuaskan, karena hampir semua perangkat bisa berjalan dengan lancar.

Perlu anda ketahui, perangkat pendukung seperti headset, speaker, earphon juga sangat mempengaruhi kualitas suara. Jadi pastikan anda menggunakan perangkat yang baik agar hasil suara yang dihasilkan bisa maksimal. Oke kita langsung saja ke aplikasi yang pertama.

1. Player Pro

Player Pro

PlayerPro ini patut menyandang predikat utama Musik Player android paling keren. Fitur yang bisa anda dapatkan lebih keren dari pada aplikasi lainnya, sangat userfriendly bagi orang awam dalam hal peggunaan aplikasi. PlayerPro ini sebenarnya berbayar, namun anda bisa mencobanya pada versi Trial ini, karena saya yakin anda tidak ingin membeli sebelum mengetahui kualitas produknya. Download linknya dibawah ini ya sob.

Download on Google Play Store


2. PowerAmp Music Player

PowerAmp Music Player

PowerAmp ini termasuk musik player yang wajib anda coba dan download untuk android kesayangan anda, saya masukkan pada peringkat 2 setelah melewati beberapa uji coba dan masuk ke kategori player yang pantas anda miliki. Pada PowerAmp juga terdapat fitur yang menarik, seperti equalizer yang sangat banyak, akan tetapi lebih lengkap ketika anda menggunakan versi PRO. Dan untuk mencoba versi Trialnya anda bisa mendownload pada link dibawah ya sob.

Download on Google Play Store


3. DoubleTwist Music Player

DoubleTwist Music Player

DoubleTwist ini bisa jadi iTunes versi android, jika kamu pengen menikmati iTunes tapi tidak punya perangkat iPhone maka aplikasi ini bisa jadi pilhan kamu untuk mencobanya. Bahkan aplikasi ini bisa kamu sinkronkan dengan PC atau Mac dan playlist iTunes, what?? keren bukan..wkwkwk.. oke saya akan bagikan aplikasi ini yang versi gratis aja ya sob, soalnya yang berbayar juga ada, namun versi berbayar tentu lebih maknyussss..!! link download ada dibawah sob.

Download on Google Play Store


4. Holo Music Player

Holo Music Player

Holo Musik player ini menjadi aplikasi paling disukai oleh pengguna android yang tidak mau ribet dengan fitur-fitur yang menyesatkan, sebenarnya hampir semua musik player mempunyai fasilitas ini, namun cuman Holo yang bisa mengerti perasaan anda. Aplikasi ini bisa dibilang kawak, tapi bagi sebagian banyak orang tidak pernah mendengar player ini, iya karena anda kurang informasi, padahal di luar negri aplikasi ini bnyak dicari. Download versi gratisnya dibawah ini sob.

Download on Google Play Store


5. NRG Music Player

NRG Music Player

Aplikasi Musik yang terakhi ini adalah aplikasi musik yang lagi booming saat ini, yuhuuu…NRG Music player, ketika admin mencobanya aplikasi ini pun akhirnya langsung jatuh hati, beneran deh, asik banget aplikasi satu ini, gak tau dulu gimana pembuatnya bisa punya ide dalam hal fitur dan design tampilan, gak neko-neko tapi sangat maksimal untuk digunakan mendengarkan musik. Download dibawah ini sob.

Download on Google Play Store



Previous
Next Post »
Thanks for your comment